Senin, 12 Desember 2016

MENGELOLA DATA DAN INFORMASI DI TEMPAT KERJA

DATA

Pengertian Data
 Data adalah  sesuatu yg belum mempunyai arti bagi penerimanya dan masih memerlukan adanya suatu pengolahan. Data bisa berujud satu keadaan, gambar, suara , huruf, angka, matematika, bahasa maupun simbol simbol lainnya yang bisa kita gunakan  sebagai bahan untuk melihat lingkungan, objek kejadian maupun suatu konsep.


Klasifikasi Data
Klasifikasai Data berdasarkan sumbernya
  1. Klasifikasi data berdasarkan sumbernya dikelompokkan menjadi dua, antara lain data intern yaitu data yang dibutuhkan oleh suatu organisasi sebagai landasan pengambilan keputusan yang diperoleh dari catatan2 itu sendiri
  2. Data ekstern, yaitu data yg diperoleh dari sumber sumber diluar organisasi
Klasifikasi data berdasarkan pengolahannya
  1. Data primer
  2. Data sekunder
klasifikasi data berdasarkan sifatnya
  1. data kuantitatif
  2. data kualitatif 
klasifikasi data berdasarkan jenisnya
  1. data hitung
  2. data ukur
Sumber- sumber data
Pengolahan data ada 8 macam, yaitu
  1. reading
  2. writing
  3. recording or printing
  4. sorting
  5. transmitting
  6. calculating
  7. comparing
  8. storing
Macam macam type data :
  1. type data integer/ ordinil
  2. type data boolean
  3. type data floating point/ real
  4. type data enumerated
  5. type data string dan karakter
Metode pengumpulan Data
1 defenisi metode pengumpulan data
a. tehnik atau cara yang digunakan untuk pengumpulan data
    Macam macam metode pengumpulan data
  1.  pengumpulan data dengan metode tes
  2. metode angket
  3. observasi
  4. dokumentasi
Mengolah data menjadi informasi
  1. recording
  2. klasifikasi
  3. sorting
  4. calculating
  5. penyusunan laporan
  6. penyimpanan
  7. pencarian
  8. komunikasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar